Pilih Bahasa  
Book's Detail
PEMBUATAN SISTEM INFORMASI PERMOHONAN SURAT MAHASISWA FAKULTAS TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS YARSI

Dalam suatu lembaga baik swasta maupun pemerintah dalam melakukan kegiatannya tidak terlepas dari kegiatan surat-menyurat, maka dari itu pada suatu perusahaan atau instansi kegiatan surat menyurat harus mendapatkan perhatian. Pelaksanaan pengelolaan pengajuan surat sering kali mengalami kendala di Fakultas Teknik Informatika Univeristas YARSI. Dilihat dari masalah tersebut, maka penulis membuat sistem informasi Permohonan Surat berdasarkan proses bisnis yang telah ditentukan oleh administrasi Fakultas Teknik Informatika Universitas YARSI. Sistem Informasi Permohonan Surat dapat mempermudah pengguna dalam mengajukan permohonan surat. Metodologi yang digunakan untuk membangun sistem ini menggunakan metode prototype yang terdiri dari tahap studi literatur, analisis kebutuhan, tahap membangun prototype, tahap evaluasi prototype, tahap pembuatan sistem, tahap menguji sistem, tahap evaluasi sistem dan tahap penerapan sistem. Hasil dari penelitian ini adalah Sistem Informasi Permohonan Surat mempermudah tata usaha dalam melakukan pengajuan surat mahasiswa. Sistem Informasi Permohonan Surat sudah terotomasi dalam melakukan pengajuan surat dan sesuai dengan proses bisnis yang ditentukan oleh administrasi tata usaha. Sistem Informasi Permohonan Surat mempermudah tata usaha dalam mengelola arsip surat masuk di Fakultas Teknik Informatika Universitas YARSI.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Maulana, Gustian - Personal Name
Edisi
No. Panggil S-731-FTI
ISBN/ISSN
Subyek TEKNOLOGI
SISTEM INFORMASI
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Universitas YARSI
Tahun Terbit 2020
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik
Abstrak / Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...