Pengaruh Iklan, Word Of Mouth, dan Viral Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Online Shopping Menggunakan Shopee Serta Tinjauannya Dari Sudut Pandang Islam (Studi Kasus Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas YARSI) | |
---|---|
Penelitian ini tentang Pengaruh Iklan, Word Of Mouth, dan Viral Marketing Terhadap Keputusan Pembelian Online Shopping Menggunakan Shopee. Jumlah sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 responden pada mahasiswa Universitas YARSI, Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Data dikumpulkan dengan metode suvey menggunakan kuesioner, metode analisis data adalah menggunakan Analisis Regeresi Linaer Berganda. Hasil uji penelitian menunjukan bahwa Iklan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Word Of Mouth berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Viral Marketing berpengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Hal ini menunjukkan bahwa variabel iklan (X1), word of mouth (X2), viral marketing (X3) secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian (Y) Menurut sudut pandang Islam bahwa iklan, promosi dan viral marketing terhadap keputusan pembelian semua hal tersebut dapat memiliki pengaruh baik terhadap keterikatan konsumen dan penjual jika didasari aturan syari’at islam, dan rasa syukur kepada Allah SWT. |
|
Pernyataan Tanggungjawab | |
Pengarang | Noviana - Personal Name |
Pembimbing 1 | Mansur, Amin |
Pembimbing 2 | Marhamah, Siti |
Pembimbing 3 | |
Edisi | |
No. Panggil | S-1209-FE |
ISBN/ISSN | |
Subyek | KEPUTUSAN PEMBELIAN WORD of MOUTH VIRAL MARKETING |
Klasifikasi | S-1209-FE |
Judul Seri | |
GMD | Text |
Bahasa | Indonesia |
Penerbit | Universitas YARSI |
Tahun Terbit | 2020 |
Tempat Terbit | Jakarta |
Deskripsi Fisik | |
Abstrak / Info Detil Spesifik | |
Lampiran Berkas | LOADING LIST... |
Ketersediaan | LOADING LIST... |