Pilih Bahasa  
Book's Detail
Peran Locus of Control (LoC) Terhadap Resiliensi Pada Narapidana Non-Residivis serta Tinjauannya dalam Islam

ondisi yang berbeda akan narapidana temui ketika mereka menjalani masa penahanan dan setelah menjalani masa penahanan. Namun demikian, hal tersebut tidak mudah untuk dilalui, karena mereka akan dihadapkan dengan tantangan-tantangan saat menjalani kondisi-kondisi tersebut. Oleh karena itu, narapidana perlu menjadi resilien. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran locus of control (LoC) terhadap resiliensi pada narapidana non residivis. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan kuesioner CD-RISC (α = 0.900) dan LoC Scale dengan tiga dimensi Internal (α = 0.510), Powerful Others (α = 0.647), dan Chance (α = 0.757). Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling (N = 152). Dengan menggunakan regresi sederhana, diketahui bahwa LoC internal berperan signifikan terhadap resiliensi (p=.000; R2=.128). Berdasarkan tinjauan Islam, masa penahanan dan setelah masa penahanan merupakan ujian dari Allah SWT yang harus dilewati oleh para narapidana. Salah satu cara untuk meningkatkan resiliensi adalah dengan menyeimbangkan LoC. Hasil dari penelitian ini dapat digunakan sebagai acuan dalam memberikan intervensi yang berorientasi pada pembentukan LoC internal untuk berkontribusi pada resiliensi narapidana non residivis.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Putri, Andi Khairunnisa - Personal Name
Pembimbing 1 Chandradewi Kusristanti
Pembimbing 2 Karimulloh
Pembimbing 3
Edisi
No. Panggil S-347-PSI
ISBN/ISSN
Subyek RESILIENCE
LOCUS of CONTROL
NARAPIDANA
Klasifikasi S-347-PSI
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Universitas YARSI
Tahun Terbit 2020
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik
Abstrak / Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...