Pilih Bahasa  
Book's Detail
Pengaruh Pola Makanpada Lansia Penderita Gout Arthritis

Berdasarkan survei WHO-ILAR Copcord terdapat hubungan pola konsumsi dengan meningkatnya asam urat. Gout arthritis adalah penyakit yang terjadi akibat adanya peningkatan kronis konsentrasi asam urat di dalam plasma. Berdasarkan RISKESDAS 2013 Gout Arthritis termasuk dalam 10 penyakit tersering yang diderita oleh lansia. Tujuan dari laporan kasus ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh pola makan pada lansia penderita gout arthritis. Seorang laki-laki lansia berusia 72 tahun, datang dengan keluhan nyeri sendi pada jari kaki kanan serta lutut kanan yang masih sering dirasakan oleh pasien meskipun sudah minum obat. Setelah pasien melakukan perubahan pola makan, keluhan pada sendi pasien menjadi berkurang dan jarang dirasakan pasien. Berdasarkan kajian yang dilakukan adanya hubungan pola makan dengan penyakit Gout Arthritis pada pasien. Perubahan pola makan seperti diet rendah purin, berpengaruh pada keluhan Gout Arthritis pada pasien menjadi lebih ringan dan jarang terjadi.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Qomariyah - Personal Name
Shalsabila, Dysa Ayu - Personal Name
Pembimbing 1 Qomariyah
Edisi
No. Panggil M-471-FK
ISBN/ISSN
Subyek DIET
ELDERLY
Klasifikasi M-471-FK
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Universitas YARSI
Tahun Terbit 2021
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik
Abstrak / Info Detil Spesifik 1102017077
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...