Pilih Bahasa  
Book's Detail
Pengaruh Peran Keluarga terhadap Kontrol Gula Darah pada Lansia Dengan DM Tipe 2 di Era Pandemi Covid-19

Peran keluaraga penting dalam pengaturan diet, aktivitas fisik, memantau gula darah dan membantu mencegah komplikasi pada lansia dengan DM. Diabetes melitus (DM) merupakan suatu kelompok penyakit metabolik dengan karakteristik hiperglikemia yang terjadi karena kelainan sekresi insulin, kerja insulin atau keduanya. Menurut data International Diabetes Federation (IDF) Indonesia menempati peringkat ke-7 dengan penderita DM terbanyak. Lansia dengan diabetes memiliki tingkat kematian dini lebih tinggi, cacat fungsional, dan penyakit penyerta. Lansia sebagai kelompok rentan sangat membutuhkan dukungan dari keluarga dan masyarakat agar kesehatan selama masa pandemi Covid-19 dapat tetap terjaga seoptimal mungkin.Ny. DS mengalami diabetes melitus tipe 2 yang tidak terkontrol karena kurang perhatian dari keluarganya. Edukasi pada pasien dan keluarga membuat pasien mengetahui dan memahami tentang diabetes yang dideritanya sehingga diharapkan komplikasi diabetes dapat dicegah terutama di era covid-19.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Qomariyah - Personal Name
Nisrina, Fadlah - Personal Name
Pembimbing 1 Qomariyah
Edisi
No. Panggil M-469-FK
ISBN/ISSN
Subyek DIABETES MELLITUS
ELDERLY
COVID-19
Klasifikasi M-469-FK
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Universitas YARSI
Tahun Terbit 2021
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik
Abstrak / Info Detil Spesifik 1102017081
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...