Pilih Bahasa  
Book's Detail
Seminar Ilmiah Nasional IKORGI III : Tips & Trick to Achieve Successful Endodontic Treatment, Restorative & Aesthetics Dentistry

Sistem pelayanan kesehatan gigi di Indonesia terus berkembang,
sehingga sangatlah penting bagi masyarakat untuk mendapatkan
pelayanan kesehatan gigi yang bermutu dari praktisi medis yang
kompeten. Di samping itu, di era digital saat ini, akan selalu terjadi inovasi
baru dalam dunia kedokteran gigi. Dokter gigi dituntut untuk selalu
membuka diri, memperbaharui ilmu, keterampilan dan menambah
wawasan teknologi kedokteran gigi yang berkembang pesat dan penuh
inovasi.
Seminar Ilmiah Nasional IKORGI III (SINI III) ini diadakan sebagai
sarana untuk mengikuti perkembangan iptek dan meningkatkan
profesionalisme dokter gigi sehingga dapat menciptakan dokter gigi
dan dokter gigi spesialis konservasi gigi yang menguasai teknologi dan
perkembangan keilmuan paling mutakhir.
Buku prosiding ini memuat lebih dari 80 makalah lengkap yang
dipresentasikan oleh rekan-rekan sejawat dari berbagai institusi pendidikan, rumah sakit dan praktisi
dokter gigi spesialis maupun umum dalam Seminar Ilmiah Nasional IKORGI III (SINI III) ini.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Ratih, Diatri Nari - Personal Name
Rinastiti, Margareta - Personal Name
Edisi
No. Panggil PR-5-KG
ISBN/ISSN 978-602-19108-7-0
Subyek ENDODONTICS
DENTAL - TREATMENT
AESTHETIC DENTISTRY
DENTAL - RESTORATIVE
Klasifikasi PR-5-KG
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Pengurus Pusat Ikatan Konservasi Gigi Indonesia
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit Yogyakarta
Deskripsi Fisik x, 472 hlm., 28 cm
Abstrak / Info Detil Spesifik Prosiding Seminar Ilmiah Nasional IKORGI III Yogyakarta, 24-25 November 2018
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...