PENGARUH KARAKTERISTIK NASABAH MODERAT TERHADAP PREFERENSI PRODUK SIMPANAN BANK SYARIAH | |
---|---|
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Karakteristik Nasabah Moderat Terhadap Preferensi Produk Simpanan Bank Syariah. Studi Kasus ini dilakukan di beberapa Bank Syairah antara lain PT. Bank DKI Syariah, PT. Bank BTN Syariah, PT. Bank Muamalat Indonesia, PT. BNI Syairah dengan menggunakan metode Kuantitatif Logit dengan menggunakan sampel sebanyak 106 responden. Penelitian ini menggunakan 2 (Dua) model Logit dengan model pertama yang memiliki hasil karakteristik nasabah berupa pendidikan memiliki pengaruh yang negatif dan signifikan terhadap pilihan produk simpanan jangka panjang di Bank Syariah atau Konvensional. Model Logit kedua memiliki hasil pengaruh karakteristik nasabah moderat berupa jumlah rekening Bank konvensional, penghasilan, frekuensi transaksi juga memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap pilihan responden bertransaksi sehari-hari di Bank Syariah dan Bank Konvensional. |
|
Pernyataan Tanggungjawab | |
Pengarang | Octavia, Fariza - Personal Name |
Pembimbing 1 | Huda, Nurul |
Edisi | |
No. Panggil | T-6-MM |
ISBN/ISSN | |
Subyek | BANK SYARIAH PRODUK SIMPANAN TRANSAKSI HARIAN LOGIT |
Klasifikasi | |
Judul Seri | |
GMD | Text |
Bahasa | Indonesia |
Penerbit | Universitas YARSI |
Tahun Terbit | 2015 |
Tempat Terbit | Jakarta |
Deskripsi Fisik | |
Abstrak / Info Detil Spesifik | |
Lampiran Berkas | LOADING LIST... |
Ketersediaan | LOADING LIST... |