Pilih Bahasa  
Book's Detail
HUBUNGAN PENGETAHUAN TERHADAP PERILAKU KESEHATAN PADA LANSIA DI KELURAHAN KALIBARU JAKARTA UTARA TAHUN 2016 DITINJAU DARI KEDOKTERAN DAN ISLAM

Latar Belakang: Perilaku kesehatan (health behavior) adalah respon seorang terhadap objek yang berkaitan dengan sehat-sakit, penyakit, dan faktor yang mempengaruhi kesehatan. Salah satu faktor yang mempengaruhi perilaku adalah pengetahuan.
Tujuan: Mengetahui hubungan pengetahuan terhadap perilaku kesehatan pada lansia di Kelurahan Kalibaru Jakarta Utara serta mengetahui pandangan Islam tentang pengetahuan dan perilaku kesehatan.
Metode: Penelitian menggunakan desain penelitian cross sectional dengan jenis data kuantitatif. Teknik pengambilan sampel dilakukan menggunakan rumus Slovin. Total responden penelitian adalah 92 responden, dengan kriteria responden yaitu lansia yang berkunjung dan berobat ke puskesmas Kelurahan Kalibaru tahun 2016. Pengambilan data menggunakan kuesioner. Analisa penelitian menggunakan perhitungan median. Analisa statistik dilakukan menggunakan Uji Fisher Exact Test.
Hasil dan Kesimpulan: Hasil Uji Fisher Exact Test didapatkan P=0,02 (P

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang SARI, TRI INTAN - Personal Name
Pembimbing 1 Citra Dewi
Pembimbing 2 Zulmaizarna
Pembimbing 3
Edisi
No. Panggil S-6462-FK
ISBN/ISSN
Subyek HEALTH BEHAVIOR
ELDERLY
Klasifikasi S-6462-FK
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Universitas YARSI
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik xii, 77 hlm., 28 cm
Abstrak / Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...