Pilih Bahasa  
Book's Detail
OPTIMALISASI PENJADWALAN KEGIATAN PERKULIAHAN DOSEN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS YARSI BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN ALGORITMA RULE-BASED SERTA TINJAUANNYA MENURUT AGAMA ISLAM

-

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Nawawi, Rizki Muhamad - Personal Name
Pembimbing 1 Suherlan, Elan
Pembimbing 2 Arsyad, M.
Pembimbing 3
Edisi
No. Panggil S-569-FTI
ISBN/ISSN
Subyek
Klasifikasi TEKNOLOGI INFORMASI
Judul Seri -
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit FTI Universitas YARSI
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik
Abstrak / Info Detil Spesifik Penjadwalan dosen untuk mengisi kegiatan perkuliahan yang ada di Fakultas Kedokteran Universitas YARSI masih menggunakan cara manual, hal ini dapat menyebabkan terjadinya kesalahan dalam membuat dan menentukan jadwal tersebut. Skripsi ini akan membangun sistem yang dapat mengoptimalkan penjadwalan kegiatan perkuliahan dosen di Fakultas Kedokteran Universitas YARSI. Penerapan algoritma rule-based pada sistem ini diimplementasikan dalam semua penjadwalan yang dibuat oleh koordinator perkuliahan, skill lab, tutorial, skripsi, dan KOASS, untuk menghindari terjadinya tumpang tindih dosen yang mengisi jadwal kegiatan perkuliahan. Metode pengujian yang dilakukan pada sistem ini adalah black box testing, pengujian dilakukan kepada responden sekaligus Ketua P2K Fakultas Kedokteran Universitas YARSI, dengan tingkat keberhasilan adalah 100%. Dan pengujian usability testing dilakukan dengan cara menyebarkan 30 butir pertanyaan, hasil usability score yang didapat sebesar 81.56%. Hasil yang didapatkan dipengaruhi oleh empat dimensi yaitu usefulness sebesar 83.33%, ease of use sebesar 77.80%, ease of learn sebesar 82.88%, dan satisfaction sebesar 82.40%. Menurut pandangan Agama Islam, sistem Optimalisasi Penjadwalan Kegiatan Perkuliahan Dosen Fakultas Kedokteran Universitas YARSI dapat memberikan kemudahan kepada setiap user, mengoptimalkan waktu untuk pembuatan jadwal kegiatan perkuliahan, d
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...