Pilih Bahasa  
Book's Detail
HUBUNGAN DRIVING OPTIMISM DENGAN RISK DENIAL PADA PENGENDARA SEPEDA MOTOR BERUSIA MUDA DAN TINJAUANNYA DARI AGAMA ISLAM

Jenis kendaraan sepeda motor menduduki peringkat pertama dalam kecelakaan lalu lintas (NTMC Korlantas Polri, 2013). Driving optimism dan risk denial menjadi salah satu penyebab kecelakaan lalu lintas. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan penelitian sebelumnya mengenai hubungan driving optimism dengan risk denial di ruang lingkup Psikologi lalu lintas dan melihat bagaimana Islam memandang kedua konsep tersebut, sebab dalam pandangan Islam itu sendiri, pengertian dari driving optimism dan risk denial memiliki kesamaan arti dengan optimism yang berlebihan dan takabbur, sebagaimana dijelaskan di dalam Al-Quran surat Lukman ayat 18. Partisipan pada penelitian ini didapat dengan menggunakan metode incidental sampling dengan partisipan berjumlah 104 partisipan yang yang merupakan pengendara sepeda motor berusia muda (18-25), dengan jumlah laki-laki sebanyak 64 (61,5%) dan wanita sebanyak 40 (38,5%). Hasilnya terdapat hubungan positif antara driving optimism dan risk denial (r = 0,732 dan p < 0,05).

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Nuswantito, Patlivia - Personal Name
Pembimbing 1 Bagaskara, Sunu
Pembimbing 2 Mahmud, Amir
Pembimbing 3
Edisi
No. Panggil S-183-PSI
ISBN/ISSN
Subyek DRIVING OPTIMISM
RISK DENIAL - PSIKOLOGI
Klasifikasi S-183-PSI
Judul Seri -
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Universitas YARSI
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik xv, 32 hlm., 28 cm
Abstrak / Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...