Pilih Bahasa  
Book's Detail
PEMENUHAN STANDAR PELAYANAN MINIMAL BAGI PENYANDANG DISABILITAS PADA LAYANAN TRANSJAKARTA

Dalam penelitian ini penulis ingin mengetahui ketentuan peraturan mengenai Standar
Pelayanan Minimal bagi penyandang disabilitas dan bentuk pemenuhan Standar
Pelayanan Minimal bagi penyandang disabilitas pada layanan Transjakarta. Metode
yang digunakan adalah empiris dengan menggunakan data primer yang didukung
oleh data sekunder. Data primer diperoleh melalui wawancara dengan pihak
Transjakarta dan observasi. hasil penelitian didapatkan bahwa Transjakarta dalam
memberikan pelayanannya mengacu pada ketentuan mengenai Standar Pelayanan
Minimal yang telah diatur dalam Peraturan Menteri Perhubungan dan Peraturan
Gubernur Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta. transjakarta belum memenuhi
Standar Pelayanan Minimal tersebut secara maksimal. Minimnya ketersediaan
fasilitas khusus yang ditujukan untuk penyandang disabilitas pada halte dan beberapa
unit bus. Namun, dalam bentuk pelayanan lain bagi Penyandang Disabilitas
Transjakarta telah menyediakan bus dengan lantai rendah (low deck) dan layanan
Transcares untuk memudahkan Penyandang Disabilitas dalam menggunakan
transportasi publik.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang SYAFITRI, SEKAR AYU - Personal Name
Pembimbing 1 Prasetyo, Kukuh Fadli
Pembimbing 2 Mahmud, Amir
Pembimbing 3
Edisi
No. Panggil S-518-FH
ISBN/ISSN
Subyek HUKUM - PENYANDANG DISABILITAS
ANGKUTAN UMUM
Klasifikasi Hukum
Judul Seri -
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit FH Universitas Yarsi
Tahun Terbit 2019
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik
Abstrak / Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...