Pilih Bahasa  
Book's Detail
PENGARUH LEVERAGE, EFISIENSI MODAL KERJA, LIKUIDITAS, UKURAN PERUSAHAAN, DAN CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN DAN TINJAUANNYA DARI SUDUT PANDANG ISLAM : (Studi Pada Perusahaan Go Public LQ45 Non Financial Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2013 – 2017)

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Leverage, Efisiensi Modal Kerja, Likuiditas, Ukuran Perusahaan dan Corporate Governance terhadap Profitabilitas pada perusahaan LQ45 Non Financial yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan listing dari tahun 2013-2017. Penelitian ini menggunakan data sekunder dari laporan keuangan kuartal perusahaan. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini menggunakan purposive sampling sebanyak 20 perusahaan yang memenuhi kriteria dalam penelitian ini. Teknik metode analisis yang digunakan adalah regresi data panel dengan tingkat signifikan 5%. Berdasarkan hasil penelitian didapatkan hasil bahwa Leverage, Efisiensi Modal Kerja, Ukuran Perusahaan dan Corporate Governance (Dewan Komisaris) berpengaruh signifikan terhadap Profitabilitas. Sedangkan Likuiditas dan Corporate Governance (Komite Audit) berpengaruh tidak signifikan terhadap Profitabilitas. Ditinjau dari sudut pandang Islam, efisiensi modal kerja dan ukuran perusahaan pada perusahaan yang diteliti tidak bertentangan dengan prinsip syariah. Utang dan keuntungan diperbolehkan selama hal tersebut dipergunakan dengan bijak sesuai syariat Islam. Islam selalu memperkenalkan etika yang baik, moral yang kuat, integritas, serta kejujuran.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Dunggio, Ayu Nanda Putri - Personal Name
Pembimbing 1 Santosa, Perdana Wahyu
Pembimbing 2 Marhamah, Siti
Pembimbing 3
Edisi
No. Panggil S-990-FE
ISBN/ISSN
Subyek PROFITABILITAS
LIKUIDITAS
LEVERAGE
UKURAN PERUSAHAAN
GOOD CORPORATE GOVENRNANCE (GCG)
Klasifikasi S-990-FE
Judul Seri
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Universitas YARSI
Tahun Terbit 2019
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik xvii, 138 hlm., 28 cm
Abstrak / Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...