Pilih Bahasa  
Book's Detail
Pengaruh Kompensasi, Motivasi Kerja Terhadap Karyawan pada PT Lifelong Learning Kuningan Jakarta Selatan dan Tinjauannya dalam Sudut Pandang Islam

Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah karyawan PT Lifelong Learning yang berjumlah 60 orang.Pengambilan data dilakukan dengan menggunakan metode survey melalui penyebaran kuesioner. Analisis data dengan melakukan pengujian hipotesis dan pengujian analisis regresi linier berganda.
Hasil penelitian menunjukan bahwa : (1) kompensasi memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan. (2) motivasi kerja memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan. (3) secara simultan seluruh variabel memiliki pengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan.
Menurut Islam bahwa memulai pekerjaan hendaklah diawalin niat ibadah dan beramal soleh berkerja secara propesional kepada Allah sebagai kompensasi, dan motivasi kerja yg akan mendapatkan balasan keuntungan dan keseimbangan kebutuhan manusia secara material dan spritual sebagaimana firman Allah SWT dalam surat Al-Jum’ah (62):10) Apabila telah ditunaikan shalat, Maka bertebaranlah kamu dimuka bumi; dan carilah karunia Allah dan ingatlah Allah banyak-banyak supaya kamu beruntung.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Thiana, Melinda - Personal Name
Pembimbing 1 Zain, Efendy
Pembimbing 2 Zulmaizarna
Pembimbing 3 -
Edisi
No. Panggil S-794-FE
ISBN/ISSN
Subyek KOMPENSASI
KINERJA KARYAWAN
MOTIVASI KERJA
Klasifikasi S-794-FE
Judul Seri -
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Universitas YARSI
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik xv, 87 hlm., 28 cm
Abstrak / Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...