Pengaruh Pengendalian Intern Akuntansi dan Pengembangan Mutu Karyawan terhadap Pencegahan Kecurangan Akuntansi dan Tinjauannya dari Sudut Pandang Islam (Studi Kasus pada PT Indocater Periode 2016) | |
---|---|
Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah: Untuk mengetahui apakah pengendalian intern akuntansi dan pengembangan mutu karyawan berpengaruh secara parsial terhadap pencegahan kecurangan akuntansi di PT. Indocater. Data yang dipakai dalam penelitian ini adalah data primer (primary data). Sumber data dalam penelitian ini diperoleh dengan memberikan kuesioner kepada para responden yang menjadi sampel dalam penelitian ini.Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah statistik deskriptif, uji asumsi klasik, regresi linier berganda, uji hipotesis, dan koefisien determinasi. |
|
Pernyataan Tanggungjawab | |
Pengarang | Nasihah, Tukhofa - Personal Name |
Pembimbing 1 | Komala, Lenda |
Pembimbing 2 | Arsyad, M. |
Pembimbing 3 | |
Edisi | |
No. Panggil | S-782-FE |
ISBN/ISSN | |
Subyek | FRAUD - AKUNTANSI MUTU KARYAWAN PENGENDALIAN INTERN AKUNTANSI |
Klasifikasi | Ekonomi |
Judul Seri | - |
GMD | Text |
Bahasa | Indonesia |
Penerbit | Universitas YARSI |
Tahun Terbit | 2017 |
Tempat Terbit | Jakarta |
Deskripsi Fisik | xv, 86 hlm., 28 cm |
Abstrak / Info Detil Spesifik | |
Lampiran Berkas | LOADING LIST... |
Ketersediaan | LOADING LIST... |