Pilih Bahasa  
Book's Detail
Pengaruh beta saham size total aset turnover dan suku bunga acuan terhadap return saham dan tinjauannya menurut Islam.

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis Beta Saham, Ukuran Perusahaan, Total Assset Turn Over, dan Suku Bunga terhadap Return Saham Indeks LQ45 di Bursa Efek Indonesia periode 2011-2015. Penelitian ini menggunakan data Sekunder yang diperoleh dari Laporan Keuangan Triwulan Perusahaan yang termasuk Indeks LQ45 periode 2011-2015 yang diunduh dari website resmi Bursa Efek Indonesia dan Indonesia Capital Market Directory (ICMD). Sampel diambil dengan menggunakan metode purposive sampling. Berdasarkan Kriteria yang telah ditentukan, sampel pada penelitian ini terdiri dari 13 perusahaan yang termasuk kedalam Indeks LQ45. Metode analisis data yang digunakan adalah Analisis Regresi Berganda dengan taraf signifikansi 0,05. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Beta Saham dan Ukuran Perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Return Saham. Sedangkan Total Asset Turn Over, dan Suku Bunga berpengaruh negatif dan signifikan terhadap Return Saham.

Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang Hidayani, Mawaddah Oktatari - Personal Name
Pembimbing 1 Simon, Zainal Zawir
Pembimbing 2 Zen, Irwandi M
Pembimbing 3
Edisi
No. Panggil S-615-FE
ISBN/ISSN
Subyek UKURAN PERUSAHAAN
TOTAL ASSET TURN OVER (TATO)
BETA SAHAM
RETURN SAHAM
Klasifikasi S-615-FE
Judul Seri -
GMD Text
Bahasa Indonesia
Penerbit Universitas YARSI
Tahun Terbit 2017
Tempat Terbit Jakarta
Deskripsi Fisik xiv, 104 hlm., 28 cm
Abstrak / Info Detil Spesifik
Lampiran Berkas
LOADING LIST...
Ketersediaan
LOADING LIST...