Gambaran Status Ketakutan dan Kecemasan Terhadap Perawatan Gigi (Dental Fear and Anxiety) di Wilayah Jakarta Selatan dan Tinjaunnya Menurut Islam | |
---|---|
Latar Belakang: Ketakutan dan kecemasan pasien terhadap perawatan kedokteran gigi merupakan masalah utama dan hambatan bagi seorang dokter gigi untuk meningkatkan kualitas kesehatan gigi dan mulut. Dilihat dari ajaran Agama Islam rasa takut dan cemas terhadap perawatan gigi yang berlebihan tidak diperbolehkan. Tujuan: mengetahui gambaran status ketakutan dan kecemasan di wilayah Jakarta Selatan terhadap tindakan perawatan gigi dan mengetahui faktor-faktor sosiodemografi yang mempengaruhi serta mengetahui menurut pandangan Islam mengenai gambaran status ketakutan dan kecemasan terhadap perawatan gigi. Metode Penelitian: Jenis penelitian ini adalah penelitian analitik dengan 382 responden serta desain penelitian yang digunakan adalah survey cross-sectional menggunakan kuisioner MDAS ( Modified dental anxiety scale) dan DFS (dental fear survey). Hasil : Uji chi square pada skor MDAS variable jenis kelamin, usia didapatkan hasil tidak signifikan (p>0,05), sedangkan variable pendidikan, penghasilan, asuransi, kunjungan dokter gigi didapatkan hasil signifikan (p0,05), sedangkan variable tingkat penghasilan, asuransi, kunjungan dokter gigi didapatkan hasil yang signifikan (p |
|
Pernyataan Tanggungjawab | |
Pengarang | Ramadhan, Fajar - Personal Name |
Pembimbing 1 | Prihastari, Lisa |
Pembimbing 2 | Ronal, Ahmad |
Pembimbing 3 | Zuhroni |
Edisi | |
No. Panggil | S-87-KG |
ISBN/ISSN | |
Subyek | DENTAL FEAR SOCIODEMOGRAPHY DENTAL ANXIETY |
Klasifikasi | S-87-KG |
Judul Seri | |
GMD | Text |
Bahasa | Indonesia |
Penerbit | Universitas YARSI |
Tahun Terbit | 2018 |
Tempat Terbit | Jakarta |
Deskripsi Fisik | xv, 89 hlm., 28 cm |
Abstrak / Info Detil Spesifik | |
Lampiran Berkas | LOADING LIST... |
Ketersediaan | LOADING LIST... |